Pelaksanaan BKP Kerja Praktik PBI UKDW

Dalam kegiatan ini, Prodi PBI UKDW bekerja sama dengan lembaga mitra baik instansi pemerintah atau swasta, pada bidang yang terkait dengan penerapan ilmu Pendidikan Bahasa Inggris untuk menyelenggarakan Bentuk Kegiatan Pembelajaran (BKP) Kerja Praktik (KP) selama 1 (satu) semester (setara dengan 20 SKS) untuk meningkatkan keterampilan kerja, kemampuan berkomunikasi dan bekerja sama, kemandirian, serta pengalaman dan wawasan mengenai Dunia Usaha, Dunia Industri, dan Dunia Kerja (DUDIKA) melalui pembelajaran langsung di tempat kerja (experiential learning) kepada mahasiswa baik di instansi pemerintah atau swasta pada bidang yang terkait dengan penerapan ilmu Pendidikan Bahasa Inggris. Pada semester gasal 2021/2022, Prodi PBI UKDW bermitra dengan ELTI Gramedia dan SMA Imannuel Kalasan dalam menyelenggarakan BKP KP.

#MerdekaBelajar #KampusMerdeka #KampusMerdekaIndonesiaJaya #DitjenDiktiristek #InsanDikti #Kemendikbudristek

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top